Guru Juga Manusia, Jika Lapar Ya Makan Juga

Guru Juga Manusia, Jika Lapar Ya Makan Juga
Guru Juga Manusia, Jika Lapar Ya Makan Juga

Assalamu alaikum wr wb... kembali lagi dengan saya admin NomIfrod.com sekedar membuat status seperti di media sosial tapi ini di blog sendiri. Didunia pendidikan selain mengajar juga melakukan aktifitas administrasi dan lain-lain, dan ketika lapar ya harus makan biar tetap sehat dan semangat.

Ketika jam istirahat, berkumpul di ruang guru sembari sharing yang terkait pembelajaran dan lain-lain bahkan sesekali ada ibu-ibu yang ngerumpi, bercanda tertawa dan sebagainya.

Yuk Makan yuk biar semangat

Biasanya ngumpul makan-makan jika acara atau momen tertentu seperti peringatan 17 agustus, hari santri atau Class Meeting di sekolah. Capek setelah mengatur semua siswa saat acara lomba semester ganjil, barulah guru-guru ngumpul buat makan-makan.

Yuk Makan yuk biar semangat Makan usai acara Class Meeting

Saat ada kompetisi seperti Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) yang merupakan ajang pencarian atlit santri sekaligus olahragawan yang berprestasi di daerah yang nantinya akan dikompetisikan kembali di tingkat selanjutnya. Nah kalo acara seperti ini bukan hanya gurunya tapi muridnya juga lapar karena sudah dari pagi sampe siang ngurusin siswa yang ikut ajang ini.

Yuk Makan yuk biar semangat Makan usai acara PORSENI tingkat KKM

Bahkan ada guru yang sekedar tasyakkuran di sekolah bersama dengan guru yang lain, ya biasa lah kalo punya hajat atau punya momen pribadi ikut berbagi dengan yang lain sembari doa bersama.

Yuk Makan yuk biar semangat tasyakuran guru dan doa bersama

Oke itulah sekedar membuat status, semoga pembaca dan semauanya sehat dan semangat dalam aktifitasnya masing-masing. Amin...

Wassalamu alaikum wr wb...

Catatan:

File yang kami bagikan kami simpan di google drive, jika file format word dan excel dialihkan ke aplikasi google doc maka unduh / save as dulu ya. Namun jika kesulitan, silahkan baca cara downloadnya